Cara pandang kita terhadap trading sangat menentukan mental dan kualitas trading plan.
Begitu trading dianggap sebagai jalan cepat buat kaya, keputusan biasanya jadi emosional. Entry tanpa arah, risiko nggak jelas, maunya tiap hari cuan. Tapi saat loss datang, realita ditolak, akhirnya akun habis pelan-pelan atau sekaligus.
Trading itu soal pondasi.
Rapikan mindset dulu sebelum mikirin profit.
Mental yang benar akan melahirkan rencana yang realistis.
Dan rencana itulah yang menjaga konsistensi sampai hasil benar-benar masuk rekening.
Mindset bukan pelengkap.
Mindset adalah fondasi.